Aktor Korea Selatan Park Seo Joon resmi memulai debutnya di Hollywood lewat film The Marvels.
Pangeran Yan dalam komik Marvel diceritakan sebagai pemimpin planet Aladna. Pangeran Yan pertama kali debut dalam komik Captain Marvel Vol. 9 yang rilis pada tahun 2014.
Kemunculan Pangeran Yan masih terbilang baru, namun Sang Pangeran membuat petualangan Carol Danves alias Captain Marvel lebih meriah karena mau tidak mau, ia harus terlibat dalam masalah percintaan dan intrik kerajaan antara Pangeran Yan dan sahabatnya, Lila Cheney yang sudah berlangsung cukup lama. Yan juga digambarkan sebagai bagian dari keluarga kerajaan sekaligus seorang anggota band populer dengan gaya rambut yang khas serta pakaian yang mencolok.Dalam komik, Pangeran Yan diincar banyak wanita yang juga menjunjung tinggi tradisi Aladna, sebuah planet yang menggunakan sajak seperti bernyanyi sebagai alat komunikasi.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Penampakan Perdana Park Seo Joon di Trailer 'The Marvels' Bikin NgakakPark Seo Joon sudah diumumkan bergabung dengan produksi 'The Marvels' sejak September 2021 lalu. Ia kini menjadi aktor Korea ketiga yang bergabung dengan produksi film Marvel.
Les mer »
Aksi Park Seo Joon Terekam di Teaser The Marvels TerbaruTrailer pertama muncul beberapa bulan setelah penggemar memarahi Marvel karena tidak menayangkannya selama Superbowl 2023.
Les mer »
Teaser The Marvels Dirilis, Karakter Park Seo Joon Akhirnya TerungkapTrailer The Marcels memperlihatkan Brie Larson memerankan kembali karakternya sebagai Captain Marvel, apa peran Park Seo Joon?
Les mer »
Intip First Look Karakter Park Seo Joon di Trailer The MarvelsAktor asal Korea Selatan, Park Seo Joon akhirnya secara resmi memulai debutnya di Marvel setelah trailer terbaru untuk film The Marvels dirilis pada 11 April 2023 kemarin
Les mer »
Rambut Park Seo Joon Bikin Salfok di Trailer The Marvels, Disebut Mirip ArjunaGaya rambut Park Seo Joon membuat netizen salfok saat menonton trailer The Marvels. Netizen menyebut penampilannya mirip Arjuna dari Mahabharata hingga Loki.
Les mer »