Pendapat Majelis Ulama Indonesia (MUI) soal Kontroversi Kedatangan Timnas Israel untuk Piala Dunia U-20
JAKARTA, KOMPAS.TV - Rencana kedatangan Timnas U-20 Israel untuk Piala Dunia U-20 masih menuai kontroversi.
Menurut Wakil Ketua Majelis Ulama Indonesia, KH Marsudi Syuhud pada Sabtu, 25 Maret 2023, mereka masih mendengarkan pendapat dari Organisasi Kemasyarakatan yang tergabung dalam MUI. Saat berbicara dengan wartawan di Kuningan, Jakarta Selatan, KH Marsudi Syuhud menyebutkan bahwa pendapat sekitar 77 Ormas yang tergabung dalam MUI serta pemerintah, akan didengarkan mengenai hal tersebut.
“Majelis Ulama akan mengundang Ormas-ormas, Menteri Luar Negeri, Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan serta Menteri Pemuda dan Olahraga. Untuk dimintai pendapatnya,” kata KH Marsudi Syuhud
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Larangan Bukber untuk Pejabat, Begini Pendapat Warga DepokWarga Depok menanggapi beragam larangan bukber pejabat dan ASN.
Les mer »
Menag: Kedatangan Timnas Israel Tak Ada Hubungan dengan Isu AgamaMenteri Agama, Yaqut Cholil Qoumas: Kedatangan Timnas Israel ke Indonesia tak ada hubungannya dengan isu agama.
Les mer »
Ingat Lagi Pendapat Uki eks NOAH yang Sebut Musik HaramMusisi Uki memutuskan hengkang dari NOAH, beberapa waktu lalu. Ia memutuskan untuk hijrah dan memperdalam ilmu agama. Ini pendapat Uki soal musik yang disebut haram.
Les mer »
Gullit: Ten Hag Diuntungkan dengan Kontroversi Ronaldo di MULegenda sepakbola Belanda Ruud Gullit terkesan dengan kinerja Erik ten Hag di Manchester United. Menurut dia, Ten Hag diuntungkan oleh drama Cristiano Ronaldo.
Les mer »
Malaysia Kedatangan Mobil Listrik Neta Asal Tiongkok, Indonesia Kapan?Malaysia akan kedatangan merek mobil listrik atau kendaraan listrik (electrical vehicle/EV) Tiongkok lainnya bernama Neta.
Les mer »
Polemik Rencana Kedatangan Timnas Israel, Dua Gubernur Sampaikan PenolakanPolemik rencana kedatangan timnas Israel untuk mengikuti pertandingan Piala Dunia U20 di Indonesia makin memanas. Dua gubernur menolak timnas Israel bermain di wilayah mereka. Sejumlah pakar menyerukan untuk hanya menggunakan kacamata olahraga saja.
Les mer »