Pendingin pesawat Lion Air rute Makassar-Balikpapan sempat tak berfungsi pada Rabu (19/4/2023). Penerbangan pesawat pun tertunda 2,5 jam.
"Ketika pesawat yang dioperasikan Boeing 737-800NG registrasi PK-LJQ bersiap untuk didorong mundur . Pilot menemukan ada indikasi sistem pendingin udara tidak bekerja secara maksimal, yang berdampak suhu di dalam kabin pesawat tidak sebagaimana semestinya," kata Danang kepada Kompas.com saat dikonfirmasi, Kamis dini hari.
"Pada situasi tersebut, pilot memutuskan untuk menunda keberangkatan penerbangan dan meminta penumpang agar diturunkan kembali menuju ruang tunggu bandar udara," jelasnya. "Setelah sistem pendingin udara pesawat dinyatakan telah berfungsi dengan baik oleh teknisi pesawat dan dilakukan pengecekan oleh pilot, maka pesawat siap dioperasikan kembali," bebernya.
"Lion Air berkomitmen bahwa aspek keselamatan dan kenyamanan selalu menjadi fokus utama dalam setiap penerbangan," katanya.Penjelasan Lion Air soal Pesawat Kupang-Surabaya Sempat Batal Terbang karena Ponsel Berasap
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Viral Penumpang Lion Air Kepanasan-Sesak Napas gegara Pendingin Pesawat RusakPesawat Lion Air JT627 dari Makassar ke Balikpapan mengalami kerusakan pada mesin pendingin pesawat. Akibatnya penumpang kepanasan hingga sesak napas!
Les mer »
Alami Gangguan Sistem Pendingin Udara, Penerbangan Pesawat Lion Air DitundaTEMPO.CO, Jakarta-Gangguan sisten pendingin di pesawat kembali terjadi pada penerbangan Lion Air Group.
Les mer »
Eks Wawali Makassar Ikut Diperiksa di Kasus Korupsi PDAM Makassar Rp 20 MEks Wakil Wali Kota Makassar Syamsu Rizal diperiksa Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sulawesi Selatan (Sulsel) terkait kasus korupsi Rp 20 miliar di PDAM Makassar. PDAMMakassar Sulsel Via: detik_sulsel
Les mer »
AP II Terima 1.216 Extra Flight Mudik Lebaran, Lion Air Group TerbanyakAP II menerima pengajuan 1.216 extra flight dari maskapai untuk mudik Lebaran 2023.
Les mer »
Periode Mudik Lebaran 2023, Batik Air dan Susi Air Tambah Penerbangan dari Bandara HalimDua maskapai tercatat menambah penerbangan dari Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, pada masa angkutan mudik Lebaran 2023 ini.
Les mer »
Insiden Bagasi Kembali Terjadi di Maskapai Grup Lion Air, Ini Jenis dan Kategori Barang Berharga yang Masuk Bagasi KabinInsiden bagasi penumpang yang dibobol kembali terjadi di maskapai grup Lion Air. Koper salah satu penumpang Batik Air Leni Sidabutar dibobol.
Les mer »