Dua cara mengikuti BATIC 2023 di bali 5-7 september mendatang
- PT Telkom Indonesia Tbk melalui anak perusahaannya, PT Telekomunikasi Indonesia International , kembali menggelar rangkaian konferensi internasional"Unleashing the Innovation Wave, Enabling the Digital Tomorrow".
Senior Vice President Corporate Communication & Investor Relation Telkom, Ahmad Reza mengatakan, Event BATIC 2023 ini merupakan wujud komitmen TelkomGroup dalam mempercepat transformasi digital, tidak hanya di kawasan domestik, tetapi juga di kancah internasional. Acara tahunan yang telah memasuki penyelenggaraan ke-8 ini rencananya akan digelar pada tanggal 5-8 September 2023, di The Westin Resort, Nusa Dua, Bali, Indonesia.
BATIC merupakan forum telekomunikasi internasional yang ditujukan pada komunitas telco global sebagai platform untuk saling bertemu, berdiskusi, membangun networking, dan berkolaborasi. Perhelatan ini memiliki suasana acara dan konferensi yang unik, dibalut oleh keaslian, budaya, dan tradisi Indonesia, serta keramahtamahan yang khas.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
BATIC 2023 Wujud Nyata Telkom Perkuat Digitalisasi NasionalBATIC merupakan wujud komitmen TelkomGroup dalam mempercepat transformasi digital, tidak hanya di kawasan domestik, tetapi juga di kancah internasional.
Les mer »
BATIC 2023 Diperkirakan Lebih Sukses & Ramai dari Tahun LaluBatic 2023 akan mendatangkan lebih banyak peserta dari industri Telekomunikasi global dibandingkan tahun lalu.
Les mer »
Besok Batic 2023 Siap Dimulai! Ada Apa Saja?BATIC 2023 akan menghadirkan sesi konferensi dengan tema-tema menarik serta menghadirkan pembicara terkemuka dari praktisi telco dan digital company global.
Les mer »
Rumah Adat Dayak Taman 81 Tahun Direnovasi, Anggaran Rp 20,3 Miliar'Pekerjaannya dimulai sejak April 2023 dan akan selesai sesuai kontrak pada akhir November 2023,' kata Deva.
Les mer »
Jangan Sampai Salah, Cek Jadwal Operasi MRT Selama KTT ASEANKTT ASEAN 2023 akan berlangsung di Jakarta pada 3-7 September 2023.
Les mer »