PKB masih menanti keputusan internal PKS yang belum secara resmi mendukung Cak Imin sebagai cawapres di Pilpres 2024.
Cucun membantah pihaknya tak ingin melibatkan PKS. Menurut dia, PKB akan berkunjung PKS setelah partai tersebut mengumumkan sikap resmi.
"Jadi kalau sudah nanti dari PKS-nya ada dukungan berarti sudah masuk dalam koalisi PKB dengan NasDem ini kita akan silaturahmi dengan PKS," ujar Cucun di kantor DPP PKB, Kamis .Meski telah menyatakan dukungan ke Anies, Cucun menambahkan bahwa PKS belum secara resmi mendukung Cak Imin sebagai cawapres.
Cucun mengaku tak ingin partainya menjalin komunikasi sementara mekanisme internal PKS belum selesai. "Jangan sampai kita ke sana mekanisme yang ada di internalnya belum selesai. Jadi kita tunggu bagaimana mekanisme yang tadi disampaikan sudah selesai baru kita akan silahturahmi," ucap Cucun."Kalau dulu, kan, lagi dengan NasDem berjalan dukungan sudah untuk Pak Anies, dan kita dengar juga yang dirilis itu dukungannya diberikan ke Pak Anies yang Pak Muhaimin akan menyusul," kata dia.
Pada kesempatan yang sama, Wakil Bendahara Umum DPP PKB Bambang Susanto menyebut PKS tengah menjalankan mekanisme internal. Dia masih menunggu keputusan hasil resmi mekanisme tersebut.PKS hingga saat ini belum terlibat dalam sejumlah kegiatan Anies dan Cak Imin sebagai capres dan cawapres. Mereka akan menggelar musyawarah majelis syuro untuk mengambil keputusan resmi.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Alasan PKB-PKS Tak Kunjung Silaturahmi: PKB Tunggu Dukungan, PKS Tunggu Cak Imin Sowan"Kami menunggu dukungan itu dan kami akan segera silahturahmi kepada PKS."
Les mer »
Batal Hadir Ketemu Cak Imin, Nasdem Optimis PKS Tetap Solid Dukung Anies-Cak IminPartai Nasdem mengaku optimis terhadap dukungan PKS untuk bacapres, Anies Baswedan dan bacawapres, Muhaimin Iskandar alias Cak Imin di pemilu 2024 mendatang.
Les mer »
Belum Dapat Dukungan, PKB Masih Menanti Dukungan PKS untuk Cak IminKetua DPP PKB Cucun Ahmad Syamsurijal mengakui terpilihnya Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar (Cak Imin) sebagai cawapres Anies Baswedan belum mendapat dukungan
Les mer »
PKB Hormati Langkah yang Ditempuh PKS Menyikapi Anies-Cak IminPKS menggelar rapat Majelis Syuro untuk menentukan sikap terkait pasangan capres-cawapres Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar alias Cak Imin.
Les mer »