Polisi menyelesaikan perkara pria yang jadi tersangka karena mengalungkan bendera merah putih ke leher anjing.
jpnn.com, BENGKALIS - Polisi akhirnya menyelesaikan perkara pria berinisial RH yang jadi tersangka karena mengalungkan bendera merah putih kecil ke leher anjing di Kecamatan Pinggir, Kabupaten Bengkalis, dengan mekanisme restorative justice .
Proses RJ dilakukan setelah para pihak pelapor yakni masyarakat mencabut laporannya di Polres Bengkalis. Pencabutan laporan itu setelah RH menyampaikan penyesalan, permohonan maaf, dan menunjukkan rasa cintanya kepada NKRI dan penghormatan kepada bendera merah putih di Mapolres Bengkalis, Rabu . Baca Juga:“Pihak pelapor dan semua elemen masyarakat telah menerima permohonan maaf tersangka dan bersepakat untuk mencabut laporan dan perkara, kemudian dihentikan melalui mekanisme Restorative Justice,” kata Kapolres Bengkalis AKBP Setyo Bimo Anggoro.Sebelumnya RH ditetapkan sebagai tersangka oleh penyidik Satreskrim Polres Bengkalis, gegara diduga melanggar Pasal 66 Undang-Undang Negara Republik Indonesia No.24 Tahun 2009 tentang bendera, bahasa, dan lambang negara serta lagu kebangsaan.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Oklin Fia, Selebgram yang Jilat Es Krim Depan Kelamin Pria Resmi Dilaporkan ke PolisiSelebgram Oklin Fia dilaporkan ke Polres Metro Jakarta Pusat. Wanita tersebut dilaporkan buntut dari videonya yang viral di media sosial.
Les mer »
Oklin Fia Jilat-jilat Es Krim di Depan Kelamin Pria, Polisi akan Periksa Saksi AhliPolres Metro Jakarta Pusat akan memeriksa ahli ITE dan pidana guna proses penyelidikan dugaan tindak pidana kesusilaan yang dilakukan selebgram Oklin Fia.
Les mer »
Mobil Listrik Blazer untuk Polisi Disesuaikan Kebutuhan PetugasMobil Polisi Blazer EV untuk polisi dibuat dengan berbagai penyesuaian kebutuhan petugas di lapangan.
Les mer »
Kesaksian Ustaz Yahya Waloni tentang Polisi, Saat Ditahan Ternyata Diperlakukan Seperti ini oleh Polisi, Katanya...Ustaz Yahya Waloni mengungkapkan tentang polisi saat dirinya ditangkap dan ditahan, ternyata diperlakukan dengan baik. Ia pun sadar bahwa selama ini umat Islam telah dicuci otak untuk berbenturan dengan polisi
Les mer »
Pria Kalungkan Merah Putih ke Anjing Bebas, Ikut Apel Kebangsaan-Cium BenderaRobert Herison (22), pria yang mengalungkan bendera merah putih ke anjing akhirnya bebas. Usai dibebaskan ia juga ikut apel kebangsaan dan mencium bendera.
Les mer »
Kapolda Papua Ungkap Peran TNI-Polri-Satgas Cartenz Bebaskan Pilot Susi AirKapolda Papua Irjen Mathius D Fakhiri mengungkapkan peran TNI-Polri serta Satgas Damai Cartenz demi membebaskan pilot Susi Air dari penyanderaan KKB.
Les mer »