Menteri Pertahanan sekaligus Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto mengaku tidak ada pembicaraan yang terlalu politis antara dirinya dengan Presiden ...
Menteri Pertahanan Prabowo Subianto memberikan keterangan pers kepada media usai bersilaturahim ke kediaman Presiden Joko Widodo di Surakarta, Jawa Tengah, Sabtu . ANTARA/HO-Biro Pers Sekretariat Presiden
"Jadi tidak ada pembicaraan yang terlalu politis, karena ini hari Lebaran,” tutur Prabowo dalam keterangan di Surakarta, sebagaimana siaran pers yang diterima di Jakarta, Sabtu. “Sebagaimana biasa tradisi kita, adat kita, kalau Lebaran biasanya anak buah itu sowan atau Lebaran kepada pimpinan. Beliau pimpinan saya, beliau Presiden, panglima tertinggi, saya menteri beliau, jadi sudah saya kira berapa kali juga saya kalau Lebaran ke beliau,” ucap Prabowo.
Usai pertemuan, Presiden mengajak Prabowo untuk santap siang hidangan khas Lebaran serta juga berbincang-bincang terkait urusan pertahanan.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Prabowo Kirim Anak Jalanan ke Piala Dunia Qatar, Tim Putri Garuda U-17 Ucapkan Terima KasihMenteri Pertahanan RI (Menhan) Prabowo Subianto memiliki perhatian lebih dalam pengembangan sepak bola. Menteri Pertahanan RI (Menhan) Prabowo Subianto memiliki...
Les mer »
Hasto Kristiyanto Sebut PDI Perjuangan Akan Bahas Capres-Cawapres Hari Senin, 24 April 2023!Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto bersilaturahmi dengan Presiden Joko Widodo.
Les mer »
Potret Senyum Jokowi dan Prabowo saat Silaturahmi Lebaran di SoloFoto Menhan Prabowo Subianto bersilaturahmi ke kediaman pribadi Presiden Jokowi di Solo. Prabowo didampingi putranya, Didit Hediprasetyo. Ini potretnya! Foto: Foto: dok. Fotografer Kepresidenan Agus Suparto
Les mer »
Bertemu Jokowi di Solo, Prabowo: Tidak Ada Pembicaraan yang Terlalu PolitisPertemuan Prabowo Subianto dengan Presiden Jokowi di kediaman pribadi Jokowi di Solo berlangsung sekitar 1,5 jam.
Les mer »
Jokowi Sebut Sejumlah Nama Berpotensi Dampingi Ganjar, Ada Prabowo SubiantoJokowi menyebut sejumlah nama tokoh politik berpotensi mendampingi bakal calon presiden yang diusung PDIP Ganjar Pranowo. - Halaman 1
Les mer »
Jokowi Sebut Prabowo, Erick, Sandiaga, Mahfud, dan Airlangga Bisa Dampingi GanjarSandiaga Uno, Erick Thohir, Mahfud MD, Ridwan Kamil, Airlangga Hartarto, Prabowo Subianto dan Cak Imin disebut Jokowi bisa mendampingi Ganjar Pranowo di Pemilu.
Les mer »