Raih Laba Rp 56,6 Triliun, Pertamina Berhasil Lakukan Efisiensi Pertamina
jpnn.com, JAKARTA - Direktur Eksekutif ReforMiner Institute Komaidi Notonegoro mengapresiasi kinerja sangat positif Pertamina sepanjang 2022.
BUMN energi ini meraup laba bersih USD3,8 Miliar atau setara Rp 56,6 Triliun, meningkat sekitar 86% dibandingkan realisasi laba tahun sebelumnya dan merupakan terbesar sepanjang sejarah. Komaidi berpendapat, capaian tersebut merupakan buah keberhasilan Pertamina dalam menerapkan strategi efisiensi.“Pertamina patut diapresiasi. Dengan meraih laba, berarti mereka telah melakukan kegiatan luar biasa, salah satunya efisiensi di berbagai sektor,” ujar Komaidi.
Komaidi menilai, tidak mudah untuk meraih laba pada kondisi saat ini. Keberhasilan tersebut, karena Pertamina memang menerapkan kebijakan yang tepat.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Laba Pertamina Patra Niaga Melejit Tembus Rp 2,9 Triliun!PT Pertamina Patra Niaga berhasil membukukan laba bersih sebesar US$ 193,07 juta atau sekitar Rp 2,89 triliun sepanjang 2022.
Les mer »
Pendapatan Meningkat 55%, Laba Bersih Pertamina Patra Niaga Capai Rp 2,89 TriliunPT Pertamina Patra Niaga mencatat laba bersih sebesar US$193,07 Juta atau setara dengan Rp2,89 Triliun (kurs Rp 15.000 per dolar AS).
Les mer »
Sepanjang 2022, Pertamina Patra Niaga Catatkan Laba Bersih Rp 2,89 TriliunPT Pertamina Patra Niaga menyebutkan laba bersih perusahaan tahun 2022 sebesar 193,07 juta dollar AS (Rp 2,89 triliun kurs Rp 15.000 per dollar AS)
Les mer »
Pertamina Patra Niaga Kantongi Laba Rp 2,86 TriliunLaba bersih ini didapatkan Pertamina Patra Niaga dari meningkatnya pendapatan usaha di tahun 2022 yang mencapai USD 72,094 juta.
Les mer »
Jelang IPO, Laba Pertamina Hulu (PHE) Salip BRI, BCA, hingga Induknya PertaminaJelang IPO, PT Pertamina Hulu Energi (PHE) mencatatkan kinerja apik dari sisi laba yang melampaui sejumlah perusahaan tercatat atau emiten di BEI.
Les mer »