Pertemuan Kaesang dengan Haedar Nashir bakal berlangsung di Jogja.
Usai menemui Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama Yahya Cholil Staquf atau Gus Yahya, Kaesang mengaku akan menemui sejumlah pihak lainnya.
Agenda Kaesang yang paling dekat ialah menemui Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah Haedar Nashir di Yogyakarta. "Besok pagi-pagi kami terbang ke Jogja," kata Kaesang di Menteng, Jakarta Pusat, Kamis .Selanjutnya, Kaesang mengaku masih menunggu kepulangan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri dari luar negeri untuk datang berkunjung.Kaesang mengaku sedang menyesuaikan jadwal dengan semua pimpinan partai politik, termasuk Ketua Umum Partai Gerinda Prabowo Subianto.Lebih lanjut, dia mengaku tidak masalah jika mendapatkan undangan dari partai politik lainnya untuk saling berdiskusi.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Puan soal Rencana Bertemu Ketum PSI Kaesang Pangarep: Saya Selalu Membuka DiriKetua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani merespon soal rencana pertemuan dengan Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep, yang dikabarkan diagendakan, Kamis (5\/10\/2023) hari ini.
Les mer »
Ketum PSI Kaesang Pangarep Sambangi Kediaman Ketum PBNU, Ini yang DibahasKaesang mengatakan pertemuannya dengan Ketum PBNU memang sudah dijadwalkan setelah bertemu Puan Maharani.
Les mer »
Alasan Kaesang Pangarep Safari Politik Pertama ke PDIP: Bapak Saya Selalu DidukungKetua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI),\u00a0Kaesang Pangarep, memilih PDIP sebagai partai pertama dirinya gelar safari politiknya setelah dipercaya memimpin partai itu
Les mer »