Presiden Jokowi mengajak negara-negara ASEAN untuk memperkuat kolaborasi dan Inklusivitas.
Jokowi mengatakan selama banyak pertemuan yang dilakukan dalam perhelatan ini, ia mengaku menangkap optimisme dan energi positif oleh negara-negara yang hadir.
"Mati kita kukuhkan indo pasific sebagai theater perdamaian dan inklusifitas ini adalah fondasi kunci yang akan mengatarkan ASEAN ke masa depan yang lebih baik untuk rakyat dan untuk dunia," tuturnya. "Kita harus bahu membahu menavigasi tantangan menjadi peluang, menavigasi rivalitas menjadi kolaborasi, menavigasi eksklusivitas menjadi inklusivitas dan menavigasi perbedaan menjadi persatuan," katanya.
Jokowi menilai ASEAN harus menjadi nahkoda di wilayahnya sendiri. Untuk itu kolaborasi dan kerja sama antar negara ASEAN diperlukan untuk menjadikan wilayah yang damai dan makmur.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
KTT ASEAN Resmi Dibuka, Jokowi Tegaskan ASEAN SolidPresiden Joko Widodo resmi membuka Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN ke-43, di Jakarta Convention Center (JCC), Selasa (5/9). Dalam sambutannya, Jokowi menegaskan bahwa sampai detik ini, kesatuan ASEAN masih tetap terjaga dengan baik.
Les mer »
KTT ASEAN Resmi Ditutup, Jokowi Serahkan Palu ASEAN ke LaosKonferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-43 ASEAN resmi ditutup. Presiden Jokowi resmi memberikan palu ke untuk PM Laos Sonexay Siphandone.
Les mer »
Jokowi Resmi Tutup KTT ke-43 ASEAN, Tongkat Keketuaan Diserahkan ke LaosPresiden Joko Widodo (Jokowi) resmi menutup Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-43 ASEAN di Jakarta Convention Center (JCC) Senayan, Jakarta pada Kamis, 7 September 2023.
Les mer »
Sepakat! Sekretariat ASEAN Bakal Ganti Nama Jadi ASEAN HeadquartersPara pemimpin negara di ASEAN, telah sepakat untuk mengubah nama ASEAN Secretary menjadi ASEAN Headquarters.
Les mer »