Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI) Andi Gani Nena Wea dan Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal memimpin langsung aksi besar-besaran buruh di Patung Kuda Arjuna Wiwaha, Jakarta Pusat, Rabu (9/8).
Kurang lebih 10 ribu buruh tumpah ruah memenuhi Patung Kuda. Sebelumnya, ribuan buruh melakukan aksi long march dari Monas memutari Balai Kota sebelumnya akhirnya berkumpul di Patung Kuda Arjuna Wiwaha.
Andi Gani memastikan buruh akan tetap mengawal jalannya sidang proses gugatan UU Cipta Kerja Nomor 6 Tahun 2023 di Mahkamah Konstitusi khususnya klaster Ketenagakerjaan. "Saya dianggap dekat dengan Presiden Jokowi tapi kalau soal kebijakan yang merugikan buruh tidak ada urusan. Kawan-kawan buruh jangan pernah lelah untuk berjuang, jangan takut berjuang," tegasnya.Andi Gani menegaskan, akan terus menggelar aksi demonstrasi damai ribuan buruh di seluruh daerah agar proses sidang UU Cipta Kerja di MK sesuai dengan apa yang dituntut.
Saat ini, kata Iqbal, Indonesia termasuk ke dalam middle income country, di mana penghasilan per kapitanya di atas 4.500 dolar AS per tahun. Kalau dirupiahkan menjadi Rp 67,5 juta. Maka jika dibagi menjadi 12 bulan, per bulannya menjadi Rp 5,6 juta.Selain itu, pengusaha diuntungkan dengan status Indonesia sebagai middle income country. Sementara, keringat buruh, petani, nelayan, dan guru honorer tidak merasakannya."Kok kami tidak menikmati hasil dari middle income country," ujarnya.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Buruh Demo di Patung Kuda, Jalan Medan Merdeka Barat DitutupPartai Buruh dan aliansi buruh akan melakukan aksi unjuk rasa di Patung Kuda Jakarta Pusat. Jalan Medan Merdeka Barat ditutup sementara selama aksi berlangsung.
Les mer »
Kawal Demo Buruh di Patung Kuda Jakpus, Polisi Kerahkan 1.100 PersonelMassa buruh akan menggelar demo atau unjuk rasa di Bundaran Patung Kuda, Jakarta Pusat. Mengawal aksi demo ini, sebanyak 1.100 personel polisi dikerahkan. Massa...
Les mer »
Penyesuaian rute TransJakarta akibat ada aksi buruh di Patung KudaBadan Usaha Milik Daerah (BUMD) Provinsi DKI Jakarta, PT Transportasi Jakarta (TransJakarta) melakukan penyesuaian layanan rute layanan sehubungan adanya ...
Les mer »
6 Rute TransJakarta Alami Penyesuaian, Buntut Buruh Demo di Patung KudaPenyesuaian rute TransJakarta hari ini, 9 Agustus 2023 buntut aksi unjuk rasa yang dilakukan oleh buruh di Patung Kuda, Jakarta Pusat.
Les mer »
Arti Patung Palu Arit Warisan Uni Soviet yang Diganti UkrainaPatung-patung dan monumen memiliki kekuatan untuk memvisualisasikan sejarah, ideologi, dan peristiwa penting dalam kehidupan suatu negara. Patung-patung dan monumen...
Les mer »
Buruh Ultimatum Pemerintah, Ancam Mogok Nasional Jika Tuntutan Tak DipenuhiPresiden Partai Buruh, Said Iqbal memberi ultimatum pada pemerintah apabila tuntutan kaum buruh tak direalisasikan.
Les mer »