Sebelumnya, Ridwan Kamil bertemu dengan Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri. Dia mengatakan, pertemuan tersebut untuk membahas soal pembangunan patung Bung Karno di Bandung.
Liputan6.com, Jakarta - Mantan gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil memberikan sinyal akan adanya berita baru tentang dirinya pada pekan depan.
Ucapan Kang Emil, sapaan akrab Ridwan Kamil itu, disambut tawa dan tepuk tangan dari hadirin dan undangan yang hadir. Ucapan tersebut diyakini terkait bursa cawapres yang saat ini jadi sorotan. Nama Ridwan Kamil digadang menjadi salah satu calon kuat pendamping Ganjar Pranowo. Namun, Kang Emil menegaskan, bahwa komunikasi yang dilakukan dirinya tidak melulu membahas soal politik.
2 dari 3 halamanMasuk Radar PDIP Jadi Cawapres GanjarKetua DPP PDI Perjuangan Ahmad Basarah mengatakan, pihak mempertimbangkan Mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil atau Kang Emil menjadi cawapres Ganjar Pranowo. Terlebih, kata Basarah, semua sosok potensial tengah dipertimbangkan oleh Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri.
Lebih lanjut, Basarah menilai tak hanya kepala daerah yang menjadi pertimbangan untuk dijadikan cawapres Ganjar. Namun, dari berbagai elemen seperti tokoh Muhammadiyah hingga tokoh partai politik lainnya berpeluang menjadi pendamping Ganjar.3 dari 3 halamanRidwan Kamil PamitanRidwan Kamil juga berpamitan dengan seluruh masyarakat Jawa Barat dan aparatur sipil negara Pemerintah Provinsi Jawa Barat karena telah membantu dirinya selama menjabat.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Ridwan Kamil Kasih Bocoran Aktivitasnya Usai Tak Lagi Jadi Gubernur JabarRidwan Kamil resmi purnatugas dari jabatan Gubernur Jawa Barat pada hari ini, Selasa, 5 September 2023. Ia digantikan Pj Gubernur Jabar Bey Machmudi.
Les mer »
Ridwan Kamil Ngaku Mau Jeda Dulu Usai Selesai Tugas di Jawa BaratRidwan Kamil mengaku mau mengambil waktu jeda terlebih dahulu untuk fokus mengurus anaknya yang akan studi ke luar negeri.
Les mer »
Wayan Koster Istirahat Total Usai Lengser dari Gubernur Bali: Saya Kurang TidurUsai mengakhiri masa jabatannya sebagai Gubernur Bali, I Wayan Koster mengungkapkan bahwa dirinya kurang tidur dan akan beristirahat total.
Les mer »
Top Trending: Ridwan Kamil Menangis, Kesaksian Pramugari, Viral Dukun Cabul DisiksaBerita Ridwan Kamil menjadi yang paling banyak dibaca di kanal Trending VIVA.co.id, pada akhir pekan lalu. Selain itu, ada pula geger pengemis di Bogor.
Les mer »
Harta Kekayaan Bey Machmudin yang Mulai Besok Gantikan Ridwan KamilBey ditunjuk Pj Gubernur Jabar oleh Presiden Jokowi. Ia bakal menggantikan Ridwan Kamil yang masa jabatannya sebagai Gubernur Jabar habis.
Les mer »