Partai Demokrat akan berkumpul dengan partai koalisi pendukung Prabowo Subianto di Hambalang, Jawa Barat, Minggu, (17/9/2023).
"Berita yang saya peroleh begitu," kata Ketua DPP PAN Saleh Daulay melalui pesan singkat, Minggu .
Rencananya dalam pertemuan ini dihadiri oleh Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto, Ketua Umum Golkar Airlangga Hartarto, Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan, serta Ketua Umum Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono serta Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono ."Iya mas. Insya Allah. Sepertinya, PD akan bergabung dengan KIM," katanya.
Kepala Badan Komunikasi Strategis Partai Demokrat Herzaky Mahendra Putra belum mau membenarkan atau membantah kabar itu. Ia mengatakan, Partai Demokrat akan menggelar rapat pimpinan nasional pada 21 September 2023.Herzaky meminta sebaiknya menunggu pernyataan resmi dari Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono . Keputusan resmi Partai Demokrat akan disampaikan langsung oleh AHY.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Koalisi Indonesia Maju Kumpul di Hambalang Sore Ini, SBY dan AHY Ikut Hadir?Ketua DPP PAN Saleh Daulay membenarkan agenda pertemuan partai-partai KIM.
Les mer »
Parpol Koalisi Prabowo Kumpul di Hambalang, Kode 'Partai Biru' MenguatKetua Umum PAN Zulkifli Hasan menyebut parpo anggota Koalisi Indonesia Maju (KIM) pengusung Prabowo Subianto akan bertemu di Hambalang sore ini.
Les mer »
Dibongkar Zulhas! Partai 'Biru' Bakal Temui Koalisi Indonesia Maju Sore Ini'Partai biru' itu disampaikannya akan mendatangi kediaman Prabowo di kawasan Hambalang, Bogor, Jawa Barat sore nanti.
Les mer »
SBY Akrab Satu Meja dengan Prabowo, Demokrat Kasih Kode Kemungkinan Gabung ke KIMStatus Partai Demokrat yang saat ini 'jomblo' tanpa koalisi dikaitkan bakal loncat gabung ke poros pendukung Prabowo Subianto.
Les mer »
Prabowo Nyanyi Bareng SBY Kode Koalisi, PAN: Sudah Ada PembicaraanPolitikus PAN Saleh Partaonan Daulay mengungkap pembahasan bakal calon presiden (Bacapres) Prabowo Subianton dengan elite Demokrat.
Les mer »