Sekjen PBB Desak Negara Maritim Petakan Arah Pelayaran dengan Emisi Nol Bersih pada 2050

Norge Nyheter Nyheter

Sekjen PBB Desak Negara Maritim Petakan Arah Pelayaran dengan Emisi Nol Bersih pada 2050
Norge Siste Nytt,Norge Overskrifter
  • 📰 voaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 56 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 63%

Sekjen PBB pada Senin (3/7) meminta negara-negara maritim agar menyepakati suatu arah bagi industri pelayaran untuk mengurangi emisinya yang merusak iklim menjadi nol bersih paling cepat pada pertengahan abad ini.

Sekjen PBB pada Senin meminta negara-negara maritim agar menyepakati suatu arah bagi industri pelayaran untuk mengurangi emisinya yang merusak iklim menjadi nol bersih paling cepat pada pertengahan abad ini.

Seruan Antonio Guterres itu muncul pada awal pertemuan Organisasi Maritim Internasional di London yang dianggap sebagai kunci untuk membantu mencapai target internasional membatasi pemanasan global menjadi 1,5 derajat Celsius.Bisa Tekan Emisi, Begini Penjelasan Mekanisme Perdagangan Karbon Ia mendesak para delegasi untuk menyepakati suatu strategi gas rumah kaca baru bagi pelayaran yang mencakup “target-target ambisius berbasis sains mulai tahun 2030 – baik untuk pengurangan emisi absolut maupun penggunaan bahan bakar bersih.”

Target IMO bagi industri pelayaran yang sekarang ini adalah mengurangi emisi setidaknya setengahnya dari 2008 hingga tahun 2050. Guterres mengatakan target-target baru itu harus mencakup semua emisi gas rumah kaca yang disebabkan oleh industri itu dan mendukung gagasan penerapan harga karbon untuk pelayaran. Para aktivis telah menyarankan agar dana yang digalang dari pungutan terkait emisi dapat digunakan untuk membantu negara-negara miskin mengatasi perubahan iklim, meskipun industri itu menghendaki uang itu ditujukan untuk pengembangan teknologi bersih.

Vi har oppsummert denne nyheten slik at du kan lese den raskt. Er du interessert i nyhetene kan du lese hele teksten her. Les mer:

voaindonesia /  🏆 15. in İD

Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter

Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.

Sekjen PBB Serukan Dunia Jadikan Haiti sebagai \u0027Prioritas Utama\u0027Sekjen PBB Serukan Dunia Jadikan Haiti sebagai \u0027Prioritas Utama\u0027Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB)pada Sabtu (1/7) menyerukan upaya internasional untuk membantu polisi Haiti yang berjuang memerangi geng kriminal yang merajalela di negara itu. Antonio Guterres mengatakan hal tersebut di sela kunjungannya untuk menyoroti kekerasan dan...
Les mer »

Rayakan Hari Maritim, China gelar serangkai kegiatan sepekan penuhRayakan Hari Maritim, China gelar serangkai kegiatan sepekan penuhChina bakal meluncurkan serangkaian kegiatan selama sepekan penuh pada pertengahan Juli mendatang untuk merayakan Hari Maritim China ke-19 yang jatuh pada 11 ...
Les mer »

Hadiri HUT Ke-62, KSAL Ungkap Peran Penting Kolinlamil Dalam Jaga Kedaulatan Maritim IndonesiaHadiri HUT Ke-62, KSAL Ungkap Peran Penting Kolinlamil Dalam Jaga Kedaulatan Maritim IndonesiaIni pesan Kasal kepada prajurit Kolinlamil TNI AL
Les mer »

Senin, Kapolri Lantik Wakapolri Baru Komjen Agus AndriantoSenin, Kapolri Lantik Wakapolri Baru Komjen Agus AndriantoAsisten SDM Kapolri, Irjen Pol. Dedi Prasetyo mengatakan, rencananya prosesi serah terima jabatan (Sertijab) itu juga akan dipimpin langsung oleh Kapolri.
Les mer »

Babak Baru Kasus Al Zaytun, Polisi Periksa Panji Gumilang Senin Esok - tvOneBabak Baru Kasus Al Zaytun, Polisi Periksa Panji Gumilang Senin Esok - tvOnePengusutan dugaan pidana terhadap Pesantren Al Zaytun mulai dilakukan pada Senin (3/7/2023) esok, Bareskrim Polri akan memanggil pimpinan Al Zaytun, Panji Gumilang. - tvOne
Les mer »

Cuaca Besok Senin 3 Juli 2023: Langit Jabodetabek Pagi Hari Cerah BerawanCuaca Besok Senin 3 Juli 2023: Langit Jabodetabek Pagi Hari Cerah BerawanMengawali pekan, besok Senin 3 Juli 2023, langit pagi Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi (Jabodetabek) keseluruhannya diprakirakan cerah berawan. Begitulah prediksi cuaca besok, Senin 3 Juli 2023.
Les mer »



Render Time: 2025-03-04 10:34:43