Marc Marquez akan berusia 31 tahun, ia dianggap terlalu tua untuk menjadi pebalap Ducati!
ke Ducati kembali berhembus kencang sejak beberapa pekan terakhir. Pebalap asal Spanyol itu disebut-sebut akan menggantikan tempat Jorge Martin yang kemungkinan hijrah ke Yamaha musim depan.
Marquez sendiri masih terikat kontrak dengan Honda hingga akhir musim depan. Namun, dia berulang kali mengaku kecewa dengan motor yang diberikan timnya. Itulah mengapa, jika kondisinya tak berubah, dia mengancam pindah tim sebelum kontraknya berakhir.Kenyataan tersebut membuat Marquez terus dikait-kaitkan dengan Ducati. Sebab, Ducati dianggap mampu memberikan motor yang kompetitif.
"Waktu bagi Marquez untuk menandatangani kontrak dengan Ducati sudah berlalu," ujar Ciabatti saat menjawab kemungkinan Marquez pindah ke Ducati, dikutip dariSementara CEO Ducati, Claudio Domenicali menegaskan, timnya saat ini tak lagi membutuhkan jasa Marc Marquez. Sebab, kata dia, Ducati telah memiliki banyak pebalap muda dengan mental juara. Selain itu, mereka juga memiliki semangat kekeluargaan yang tinggi.
"Kami tidak hanya memiliki Bagnaia, tapi juga Enea Bastianini, Jorge Martín dan anak muda lainnya untuk dikembangkan. Marc memiliki talenta yang luar biasa, tapi Ducati mendapatkan kekuatannya dari kerja sama para pebalapnya. Kami akan terus seperti ini," ungkapnya.Domenicali menyadari, Marquez merupakan salah satu pebalap besar di MotoGP. Namun, dia tak mau mengubah kerangka tim yang sudah terbangun dengan baik.
"Saya pikir itu bukan hal yang tepat untuk kami, kami memiliki sekelompok pebalap yang luar biasa," kata dia.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Ducati Ngaku Tak Bisa Tampung Marc Marquez: Pasti Ogah Bela Tim Satelit - Bola.netIngin mempertahankan Pecco Bagnaia dan Enea Bastianini, Ducati merasa tak bisa menampung Marc Marquez di MotoGP 2025.
Les mer »
Sudah Punya Murid Valentino Rossi, CEO Ducati Tampar Marc Marquez dengan Kata-kata Pedas - Bolasport.comCEO Ducati, Claudio Domenicali tampak menutup pintu kepindahan Marc Marquez ke timnya. Beberapa waktu lalu banyak spekulasi jika Marc Marquez akan digaet Ducati, meski dengan kontrak yang tak bernilai besar
Les mer »
CEO Ducati: Marc Marquez Luar Biasa, Tapi Bukan Rider Tepat Bagi Kami - Bola.netCEO Ducati, Claudio Domenicali, mengaku bahwa Marc Marquez bukanlah rider yang tepat bagi pihaknya di MotoGP 2025.
Les mer »
CEO Ducati Tegaskan Lagi: Tolak Rekrut Marc MarquezCEO Ducati Claudio Domenicalli menolak rumor Marc Marquez. Domenicalli menegaskan, Ducati sudah puas dengan komposisi pebalapnya saat ini.
Les mer »
Ikuti Jejak Ducati WorldSBK, Ducati MotoGP Bakal Pakai Corak Kuning di Misano - Bola.netSeperti Aruba.it Racing Ducati di WorldSBK, Ducati Lenovo Team akan memakai corak kuning di MotoGP Misano pada 8-10 September 2023.
Les mer »
Foto: Bersejarah, Corak Kuning Ducati WorldSBK yang Bakal Dipakai Ducati MotoGP di Misano - Bola.netFoto-foto corak kuning motor Ducati di WorldSBK Emilia Romagna 2023, yang juga bakal dipakai di MotoGP San Marino 2023.
Les mer »