Iqbal Gwijangge ungkap pesan yang disampaikan pelatih.
Timnas Indonesia U-17 sudah bertolak dan tiba di Jerman pada Senin lalu. Garuda Asia menjalani TC sebagai persiapan Piala Dunia U-17 sampai 23 Oktober mendatang.
"Ya pesan coach kepada pemain semua, jaga diri ya di sini, kita di negara orang, kita harus jaga diri," ujar Iqbal Gwijangge dikutip dari laman resmi PSSI."Jadi kalau ada sakit atau apa-apa kami bilang ke dokter. Jadi kami harus jujur kepada diri sendiri, kalau ada sakit sedikit kami harus minta obat karena kami di sini TC lumayan lama juga, sebulan setengah. Jadi kami harus memberikan latihan yang maksimal karena kami akan latihan terus.
"Ya Alhamdulillah menu latihan pada hari ini kami hanya adaptasi latihan saja, karena kami baru sampe beberapa jam lalu. Jadi coach memberikan latihan yang adaptasi saja, adaptasi cuaca dan lapangan, dan di hari Rabu , kami akan menaikan intensitasnya," ucap Iqbal.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Daftar 28 Pemain Timnas Indonesia U-17 untuk TC Timnas Indonesia di JermanPSSI mengumumkan daftar pemain Timnas Indonesia U-17 yang mengikuti pemusatan latihan (TC) di Jerman, 19 September-23 Oktober, untuk menyambut Piala Dunia U-17
Les mer »
Terkuak Peran Indra Sjafri dalam Karier Asnawi Mangkualam, Ternyata Kapten Timnas Indonesia Itu Pernah ...Bek kanan tangguh Timnas Indonesia senior, Asnawi Mangkualam Bahar berbicara soal awal mula kariernya sebagai pesepakbola ternyata ada peran Indra Sjafri.
Les mer »
Kapten Timnas Indonesia U-17: Pelatih Ingin Kami Jaga DiriKapten Timnas Indonesia U-17 Iqbal Gwijangge mengungkapkan pesan pelatih Bima Sakti selama menjalani pemusatan latihan (TC) di Jerman.
Les mer »
Nova Arianto Beberkan Kunci Keberhasil Shin Tae-yong dalam Menangani Timnas Indonesia, Ternyata …Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong baru saja berhasil membawa 3 Timnas Indonesia kelompok umur berbeda sekaligus; Timnas U-20, Timnas senior, dan Timnas U23
Les mer »
Timnas Indonesia U-17 Tuntut Ilmu ke Jerman, Siap Guncang Panggung Piala DuniaTimnas Indonesia U-17 tiba di Jerman untuk menjalani pemusatan latihan plus sejumlah uji coba.
Les mer »