Salah satu cara yang dapat dilakukan untuk mengurangi polusi udara akibat kendaraan bermotor adalah dengan mengutamakan transportasi publik dalam kegiatan ...
Sejumlah ASN menggunakan transportasi publik Suroboyo Bus dari rumah menuju kantor Pemkot Surabaya, Jumat .
Era penggunaan transportasi publik mulai bergeser ketika kepemilikan kendaraan roda empat dan roda dua bertambah luar biasa setiap tahunnya. Demikian juga dengan jaringan jalan yang kian mulus serta bahar bakar minyak yang terjangkau harganya, karena kesejahteraan masyarakat yang terus meningkat, baik di perkotaan maupun di pedesaan.
Langkah meningkatkan pembangunan infrastruktur jalan memang terus digalakkan, demikian juga dengan pembangunan jalan bebas hambatan/jalan tol, jalan layang, underpass, serta rekayasa sosial lalu lintas, serta pembangunan moda transportasi kereta api, pengadaan dan pengembangan bus umum, dan lain sebagainya.
Untuk itu, Pemerintah Kota Surabaya membuat kebijakan baru guna mengurangi kemacetan lalu lintas serta mengendalikan pencemaran udara di wilayah itu, yakni lewat "Gerakan Bebas Macet dan Polusi". Pada gerakan itu, seluruh pegawai, baik aparatur sipil negara maupun non-ASN diwajibkan menggunakan kendaraan umum saat ke kantor setiap hari Jumat. Gerakan itu sudah dimulai sejak Jumat, 1 September 2023.
Gerakan ini masih tahap uji coba hingga tiga pekan ke depan. Setelah itu, seluruh pegawai pemkot, baik yang kantornya di sekitar Balai Kota Surabaya maupun di luar, harus naik kendaraan umum. Pemkot memberlakukan sanksi bagi pegawai yang melanggar kebijakan tersebut.
Berdasarkan penilaian Indeks Standar Pencemar Udara di tiga Stasiun Pemantau Kualitas Udara Ambient khusus untuk dua kota besar di Jawa Timur, yaitu di Malang dan Surabaya, kondisi udara baik dengan nilai 37 untuk Kota Malang dan 28 untuk Surabaya. Misalnya, di jalan-jalan yang pada jam tertentu tingkat polusinya tinggi, warga bisa diimbau untuk memakai masker ketika berkendara menggunakan kendaraan bermotor. Selain itu, warga diminta menghindari keluar rumah ketika di jam tertentu.
Sebelum mengajak masyarakat menggunakan transportasi umum, seluruh pegawai di lingkungan Pemkot Surabaya sudah memberikan contoh terlebih dahulu, dengan memanfaatkan layanan transportasi publik atau bersepeda saat akan ke kantor.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Tekan Impor BBM, Pertamina Didorong Gencarkan BioenergiPertamina didorong untuk terus menekan impor minyak melalui penerapan bioenergi
Les mer »
Tekan Biaya Produksi dengan Pelumas BermutuIndustri pertambangan Indonesia merupakan salah satu pilar ekonomi terpenting dan memiliki prospek jangka panjang berkat sumber daya alam yang melimpah.
Les mer »
Ini Cara Erick Thohir Tekan Emisi di Kelistrikan RIKementerian BUMN ungkap cara menekan emisi dari sektor kelistrikan
Les mer »
Proyek Besar RI Tekan Emisi: Bangun Jaringan Raksasa!Kementerian BUMN mendorong pembangunan interkoneksi jaringan listrik besar atau super grid di Indonesia.
Les mer »
Tekan Polusi Udara, Pemprov DKI Jakarta Rencanakan Razia Tilang Uji Emisi Tiap HariPemprov DKI Jakarta berupaya menekan tingkat polusi udara di ibu kota. Di antaranya menertibkan kendaraan yang beroperasi di sepanjang jalan
Les mer »
Tekan Masuknya Barang Ilegal, Bea Cukai Pasang Container Scanner di SemarangBea Cukai juga meningkatkan pengawasannya di Bali.
Les mer »