Timnas Indonesia senior dan U23 sama-sama lolos ke putaran final Piala Asia yang akan diselenggarakan di Qatar tahun depan.
Skuad Garuda Muda pun lolos ke putaran final Piala Asia U23 2024 sebagai juara Grup K.
Keberhasilan Shin Tae-yong membawa timnas U23 Indonesia lolos ke Piala Asia U23 2024 melengkapi pencapaian apik juru taktik asal Korea Selatan tersebut.Suasana pertandingan timnas U23 Indonesia vs Taiwan pada lanjutan Grup K Kualifikasi Piala Asia U23 2024 yang digelar di Stadion Manahan, Solo, pada Sabtu malam WIB.
Tahun lalu, Shin Tae-yong juga sukses mengantar timnas Indonesia senior lolos ke putaran final Piala Asia 2023. Lolos ke Piala Asia 2023 membuat tim Garuda mengakhiri penantian 15 tahun untuk kembali tampil di level Asia.Baca juga:
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Timnas U23 Indonesia vs Turkmenistan, Begini Skenario Garuda Muda Lolos ke Piala Asia U23 2024Skenario Timnas U23 Indonesia lolos ke Piala Asia U23 2024 yang pertama adalah anak asuh Shin Tae-yong mampu menang atas Turkmenistan.
Les mer »
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Turkmenistan di Kualifikasi Piala AsiaTimnas U23 Indonesia akan melawan Turkmenistan pada laga terakhir Grup K Kualifikasi Piala Asia U23 2024 di Stadion Manahan, Selasa (12/9/2023).
Les mer »
Jadwal Timnas U23 Indonesia Vs Turkmenistan, Penentuan Tiket ke Piala AsiaTimnas U23 Indonesia akan berupaya menyegel tiket ke Piala Asia U23 2024 saat melawan Turkmenistan di Stadion Manahan, Solo, Selasa (12/9/2023).
Les mer »
Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Turkmenistan di Kualifikasi Piala Asia U23 Malam IniPrediksi susunan pemain timnas U23 Indonesia vs Turkmenistan.
Les mer »
Ngerinya Calon Lawan Timnas Indonesia di Piala Asia, Bikin Timnas Jerman Terpaksa Pecat Hansi FlickTimnas Jepang mengalahkan Jerman 4-1. Tak lama berselang, Der Panzer resmi memecat pelatih Hansi Flick.
Les mer »
Kualifikasi Piala Asia U23: Vietnam Lolos, Indonesia, Malaysia dan Thailand SenasibVietnam telah menjadi tim pertama yang lolos ke Piala Asia U23 2024, sementara Timnas U23 Indonesia, Malaysia, dan Thailand senasib.
Les mer »