Tim nasional voli putra Indonesia menekuk timnas Kazakhstan (24-26, 25-19, 25-12 dan 25-21) dalam ajang Kejuaraan Voli Asia atau Asian's Mens Vollyball ...
Para pemain tim nasional voli putra Indonesia saat menghadapi China dalam ajang Kejuaraan Voli Asia atau Asian's Mens Vollyball Championship 2023 yang berlangsung di Hall 2 Urmia, Iran, Sabtu
Tim asuhan pelatih Jiang Jie pada set pertama mengalami kesulitan dalam menemukan ritme permainan. Kazakhstan mampu membuat Indonesia tertekan dan menutup set pertama dengan kemenangan 26-24. Pada set ketiga, Indonesia tampil mendominasi sejak dimulainya permainan dan mampu menutup dengan kemenangan telak 25-12.
"Alhamdulilah anak-anak bermain luar biasa di luar dugaan tim pelatih. Dio bermain bagus mengatur serangan di semua lini. Sementara anak-anak luar biasa di pertandingan ini walaupun kita masih terus harus berbenah untuk tim," kata asisten pelatih Erwin Rusni.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Link Live Streaming AVC Championship 2023: Timnas Voli Putra Indonesia Hadapi KazakhstanTimnas voli putra Indonesia akan bertemu dengan Kazakhstan di Hall 2 Urmia, Iran, Minggu (20/8/2023). Pertandingan akan berlangsung pada pukul 16.30 WIB.
Les mer »
Link Live Score Timnas Voli Putra Indonesia vs Kazakhstan di AVC Championship 2023, Mulai 16.45 WIBTimnas voli putra Indonesia akan menghadapi Kazakhstan pada pertandingan kedua Pool C AVC Championship 2024.
Les mer »
Hasil AVC Championship 2023: Indonesia Kalahkan Kazakhstan 3-1Indonesia berhasil raih kemenangan yang berarti pada pertandingan kedua fase grup Kejuaraan Voli Asia 2023 lawan Kazakhstan.
Les mer »
Hasil AVC Championship 2023: Indonesia Libas Kazakhstan 3-1Timnas voli putra Indonesia menang 3-1 (24-26, 25-19, 25-12, 25-21) atas Kazakhstan dalam laga kedua Pool C AVC Championship, di Hall 2 Stadion Al-Ghadir, Urmia
Les mer »
Hasil dan Klasemen AVC Championship 2023: Kalah dari China, Indonesia Penentuan Kontra KazakhstanTimnas voli putra Indonesia menelan kekalahan dari China di laga pembuka AVC Championship 2023 dan sore ini, Minggu (20/8/2023) kontra Kazakhstan untuk...
Les mer »