Rupiah menguat tajam melawan dolar Amerika Serikat (AS) sepanjang pekan ini
, menghentikan kemerosotan lima pekan beruntun. Tidak hanya itu, rupiah juga menjadi salah satu yang terbaik di Asia.
Probabilitas tersebut melesat naik setelah perekonomian Amerika Serikat menunjukkan tanda-tanda pelambatan. Resesi memang memberikan dampak yang buruk, tetapi dalam kondisi"perang" melawan inflasi yang tinggi, itu justru dinanti-nanti. Ketika terjadi resesi, maka aktivitas ekonomi menurun, pemutusan hubungan kerja massal bisa terjadi, sehingga daya beli masyarakat menurun. Itu bisa membuat inflasi turun lebih cepat.
Dari dalam negeri, inflasi yang terus menurun juga mendongkrak kinerja rupiah. Badan Pusat Statistik mencatat inflasi pada Mei tahun ini tercatat 0,09% . Secara bulanan, inflasi Mei adalah yang terendah sejak enam bulan terakhir.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Rupiah Melemah Pagi Ini, Investor Soroti IniNilai tukar rupiah terhadap dolar AS di pasar spot melemah pada perdagangan Kamis pagi.
Les mer »
Pengamat: Pelemahan Rupiah Berpeluang Berlanjut Hari Ini |Republika OnlineRupiah diprediksi dapat menyentuh Rp 14.900 per dolar AS.
Les mer »
Gubernur BI Terangkan Empat Alasan Nilai Tukar pada 2024 akan Lebih Kuat |Republika OnlineNilai tukar rupiah ditarget Rp 14.800 sampai Rp 15.200 per dolar AS pada tahun ini.
Les mer »
Rupiah Ditutup Melemah ke Rp14.895 meski Dolar AS LesuRupiah ditutup melemah pada perdagangan Kamis (8/6/2023) meskipun indeks dolar AS melemah.
Les mer »
Nilai Tukar Rupiah Terhadap Dolar AS Hari Ini, Jumat 9 Juni 2023Rupiah hari ini berisiko melemah pada rentang Rp14.870-Rp14.950 per dolar AS di tengah tren penguatan greenback.
Les mer »