Toyota Kembangkan Mobil Penjelajah Bulan Bertenaga Hidrogen TempoOtomotif
TEMPO.CO, Jakarta - Dalam keterangan resminya, Lunar Cruiser ini menggunakan air sebagai sumber hidrogen.Jepang memang berambisi untuk meningkatkan penjelajahan di luar angkasa dengan berpartisipasi dalam program Artemis
. Negeri Matahari Terbit itu juga berharap memiliki stasiun luar angkasanya sendiri yang disebut Gateway, yang dijadwalkan beroperasi pada paruh kedua dekade ini.Sebagai bagian dari rencana tersebut, Toyota telah bekerja sama dengan badan antariksa Jepang sejak 2019 dalam pengembangan Lunar Cruiser. Kendaraan penjelajah Bulan ini akan menggunakan teknologi hidrogen untuk memastikan pengoperasiannya tidak terbatas waktu.
mengharapkan badan antariksa Jepang untuk menyediakan mobil penjelajah Bulan sendiri pada tahun 2029, sebagai bagian dari kontribusinya pada program Artemis. Toyota mengantisipasi bahwa ia akan mendapatkan pesanan pasti untuk Lunar Cruiser pada musim gugur mendatang, dan setelah beroperasi kendaraan ini akan mengangkut dua astronot selama 42 hari dalam setahun, dengan setidaknya hingga sepuuh tahun mendatang.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Toyota Kembangkan Mobil Berbahan Bakar Air untuk Misi Jelajah BulanToyota tengah mengembangkan mobil berbahan bakar air untuk penjelajah bulan (lunar rover) berawak. - Halaman 1
Les mer »
Volkswagen Kembangkan Wireless Charger Buat Mobil ListrikVolkswagen (VW) mengungkapkan tengah mengembangkan pengisian daya nirkabel atau wireless charger untuk mobil listrik.
Les mer »
China kembangkan roket pengangkut dan wahana antariksa ke bulanChina saat ini tengah mengembangkan sebuah roket pengangkut dan wahana antariksa berawak baru sebagai bagian dari targetnya mendaratkan astronaut di Bulan ...
Les mer »
Cek Fakta: Hoaks Pembagian Mobil Toyota Fortuner dengan Tebak Angka di FacebookBeredar di media sosial postingan yang menyebut ada pembagian Toyota Fortuner hanya dengan menebak angka di Facebook.
Les mer »
Direntalkan, Investasi Mobil buat Bayar Cicilan BulananKonsepnya ialah memasukkan mobil ke perusahaan rental mobil supaya pemilik dapat uang dan bisa bayar cicilan.
Les mer »
Google Kembangkan Artificial Intelligence untuk Menulis BeritaGoogle sedang menjelajahi penggunaan kecerdasan buatan (artificial intelligence/AI) untuk menulis artikel berita
Les mer »