Thailand memberlakukan kebijakan bebas visa bagi wisatawan asal China demi meningkatkan kunjungan mereka sebagai kunci industri pariwisata.
Liputan6.com, Jakarta - Turis China yang mendarat di Bangkok pada Senin, 25 September 2023, disambut bak tamu VIP. Perdana Menteri Thailand Srettha Thavisin secara langsung menyambut rombongan pertama yang tiba di Thailand setelah mereka memberlakukan bebas visa bagi turis China.
Pariwisata merupakan penggerak yang krusial bagi pemilik ekonomi kedua terbesar di Asia Tenggara yang terkenal dengan pantainya dan kehidupan malam yang semarak. Program bebas visa berlangsung mulai 25 September 2023 hingga Februari 2024. Pemerintah memperkirakan 2,88 juta pengunjung Tiongkok selama periode lima bulan tersebut, sedikit lebih tinggi dibandingkan 2,34 juta pengunjung Tiongkok yang berkunjung tahun ini.
Wisatawan Tiongkok mengatakan mereka tertarik ke Thailand karena pantai dan makanannya."Buah-buahan di sini enak sekali, terutama duriannya," kata Ye Weihe yang juga memiliki properti di kota wisata pantai Pattaya. Meski begitu, kunjungan turis China ke Thailand sempat terganggu akibat citra buruk yang digambarkan lewat sebuah film terkenal. No More Bet adalah judul film thriller dimaksud yang mengaku didasarkan pada 'kejadian nyata'.
4 dari 4 halamanKejar Turis KazakhstanPemerintah Thailand mengalihkan perhatiannya pada potensi kedatangan turis Kazakhstan setelah upaya memulihkan jumlah kedatangan wisatawan China berjalan tak seperti yang diharapkan. Kedatangan turis asal China diperkirakan tidak akan langsung melonjak hingga 700 ribu kedatangan per bulan, meski ada instrumen bebas visa di Thailand untuk turis China.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Thailand Uji Coba Bebas Visa bagi Turis ChinaPara pejabat Thailand menyambut ratusan turis China pada Senin (25/9), hari pertama berlakunya skema baru bebas visa selama lima bulan dengan harapan prakarsa itu akan membantu meningkatkan industri pariwisata negara itu yang rusak berat karena pandemi COVID-19. Perdana Menteri (PM) Srettha...
Les mer »
China resmi buka Asian Games terbesar dalam sejarahPresiden China Xi Jinping pada Sabtu (23/9) membuka Asian Games Hangzhou yang merupakan edisi terbesar dalam hal partisipasi atlet dan nomor cabang olahraga ...
Les mer »
China Pasang Penghalang Terapung di Laut China SelatanKeberadaan penghalang terapung China disesalkan Filipina karena sampai menghalangi warga untuk masuk dan menangkap ikan di Laut China Selatan.
Les mer »
China dan Filipina Makin Panas, Manila Kutuk Ulah Beijing Pasang Penghalang di Laut China SelatanHubungan China dan Filipina semakin panas setelah ulah Beijing memasang penghalang di wilayah sengketa Laut China Selatan.
Les mer »
Filipina akan Singkirkan Penghalang yang Dipasang China di Laut China SelatanFilipina akan mengambil “semua tindakan-tindakan yang diperlukan untuk menyingkirkan penghalang” di wilayah Laut China Selatan yang disengketakan, kata penasihat keamanan nasional Filipina, Senin (25/9). Pada Minggu (24/9), Filipina membagikan foto-foto sebuah penghalang apung yang menghalangi...
Les mer »
Filipina Singkirkan Penghalang Terapung yang Dipasang China di Laut China Selatan“Kami mengutuk pemasangan penghalang-penghalang apung oleh garda pantai China. Pemasangan itu melanggar hak-hak nelayan kami,' kata Filipina.
Les mer »