Bergabungnya Uni Emirat Arab (UEA) ke dalam kelompok negara-negara berkembang BRICS tidak akan merusak hubungan negara Teluk itu dengan negara-negara Barat, ...
Foto arsip - Perdana Menteri India Narendra Modi dan Presiden Republik Rakyat China Xi Jinping sebelum KTT BRICS pada 4 September 2017.
Al-Marri mengatakan kepada Bloomberg bahwa Abu Dhabi memandang keanggotaannya dalam organisasi tersebut sebagai peluang untuk mengembangkan perdagangan. NDB adalah bank pembangunan multilateral yang diproyeksikan oleh negara-negara BRICS sebagai alternatif bagi Bank Dunia dan Dana Moneter Internasional .
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Iran Masuk ke BRICS, Refleksi Gentingnya Postur Kekuatan Barat”Kita tidak punya bukti selama bertahun-tahun bahwa Eropa menginginkan diri jadi mitra tepercaya, terandalkan, dan mitra adil bagi negara-negara berkembang,” kata Reinhard Butikofer.
Les mer »
AS Remehkan Rencana BRICS Tambah 6 Negara Anggota BaruArgentina, Ethiopia, Iran, Arab Saudi, Mesir, dan Uni Emirat Arab akan menjadi anggota penuh BRICS mulai 1 Januari 2024.
Les mer »
Sepekan, Presiden soal BRICS hingga pemecatan Budiman SudjatmikoSelama sepekan (21-26 Agustus), berbagai peristiwa politik telah diberitakan Kantor Berita ANTARA mulai dari Presiden Joko Widodo menyatakan masih mengkaji ...
Les mer »
Pidato Jokowi Saat Kunjungi 4 Negara di Afrika Hingga Hadiri KTT BRICS 2023Presiden Joko Widodo kunjungi 4 negara Afrika sejak Minggu (20/8/2023)
Les mer »
Momentum Masuk BRICS Belum TepatMinat Indonesia memasuki BRICS belum pas momentumnya. Walau motonya memperbaiki tata kelola perekonomian, warna politiknya tidak bisa ditepis.
Les mer »
BRICS, Bola Salju Para PecundangKTT BRICS ke-15 di Afrika Selatan menjadi tonggak penting dalam momentum pembentukan tata dunia baru setelah era unipolar tergusur era multipolar pada 2017. Para pecundang? Bisa? Kenapa tidak.
Les mer »