Meski sudah sempat diberikan bantuan, warga menganggap hal tersebut tidak sebanding dengan apa yang dialami akibat kebakaran Depo Pertamina Plumpang.
Warga Kampung Tanah Merah meminta Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit dan Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Karyoto untuk segera mengusut tuntas dan transparan terhadap peristiwa kebakaran Depo Pertamina Plumpang.
"Mengingat ini terjadi kelalaian sebagaimana yang disebutkan dalam Pasal 188 KUHP tentang meledaknya, Pasal 359 KUHP tentang korban meninggal dunia akibat kelalaian, serta Pasal 360 KUHP tentang korban luka dan uang lain sebagainya," kata Faisal dalam jumpa pers pada Rabu . Mereka memohon kepada Presiden Joko Widodo dan Menteri BUMN Erick Thohir agar mendesak PT. Pertamina serta PT. Pertamina Patra Niaga Plumpang untuk mempertanggungkan atas semua hal yang terjadi.Warga Kampung Tanah Merah juga meminta agar Direktur Utama PT. Pertamina Nicke Widyawati bertemu dan berdialog langsung dengan korban.Warga Kampung Tanah Merah juga merasa heran, pemerintah hingga kini belum merilis jumlah pasti korban kebakaran Depo Pertamina Plumpang.
"Bahkan, data resminya berapa meninggalnya, belum dikeluarkan oleh badan terkait, yang harus mengumumkan berapa total jumlah korban meninggal secara resmi sampai hari ini," kata Faisal. Warga Kampung Tanah Merah mempertanyakan kinerjaa lembaga terkait yang menghitung total korban meninggal dunia dan luka-luka serta kerugian yang dialami.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Warga Korban Kebakaran Depo Pertamina Plumpang Kini Punya Tim AdvokasiWarga Kampung Tanah merah yang menjadi Korban Kebakaran Depo Pertamina Plumpang menunjuk Faizal Hafied sebagai ketua tim advokasi
Les mer »
Korban Kebakaran Depo Pertamina Plumpang Bikin Tim Advokasi untuk Minta Ganti RugiKorban Kebakaran Depo Pertamina Plumpang Bikin Tim Advokasi untuk Minta Ganti Rugi TempoVideo
Les mer »
Tim Advokasi Duga Kebakaran Depo Pertamina Plumpang Akibat Kelalaian, Minta Kapolri Usut TuntasTim Advokasi Pembela Warga Kampung Tanah Merah meminta polisi usut tuntas penyebab kebakaran Depo Pertamina Plumpang. Diduga ada kelalaian.
Les mer »
Saat Korban Kebakaran Depo Pertamina Plumpang Tagih Ganti RugiWarga korban kebakaran depo Pertamina Plumpang yang telah kehilangan harta dan keluarga berharap mendapat keadilan dan menanti itikad baik Pertamina
Les mer »
Beri Waktu Sebulan, Korban Minta Dirut Pertamina Datang dan Selesaikan Tanggung Jawab Kebakaran Depo PlumpangWarga Kampung Tanah Merah menuntut pemerintah untuk segera menuntaskan permasalahan kebakaran Depo Pertamina Plumpang.
Les mer »
Pertamina Bukukan Laba Bersih Rp 56 Triliun, Nicke Widyawati: Tertinggi Sepanjang SejarahDirut Pertamina Nicke Widyawati mengklaim keuntungan Pertamina sebagai yang tertinggi sepanjang sejarah.
Les mer »