UU ASN Disahkan, Honorer Yakin Aman?
CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia- 2,3 Juta non ASN atau tenaga honorer selamat dari ancaman pemutusan hubungan kerja pada November 2023. Namun, rencana tersebut hanya bersifat penundaan hingga tahun depan. Lantas dengan disahkannya UU ASN, apakah tenaga honorer bisa bernafas lega?
Hasbi Ketua Dewan Pembina DPP Forum Honorer Indonesia mengapresiasi seluruh partai politik di DPR karena ada ketetapan untuk tenaga honorer. Meski demikian, Hasbi masih berharap ada kejelasan penyelesaian nasib honorer di akhir masa pemerintahan Joko Widodo. Sementara itu, Syamsurizal Wakil Ketua Komisi II DPR RI mengatakan dengan adanya UU ASN yang sudah disahkan, tidak ada pemberhentian pegawai honor tersebut. Setelah menjadi pegawai pemerintah, statusnya akan disamakan dengan Pegawai Negeri Sipil.
Selengkapnya saksikan diskusi Shinta Zahara bersama Hasbi Ketua Dewan Pembina DPP Forum Honorer Indonesia dan Syamsurizal Wakil Ketua Komisi II DPR RI di Program Nation Hub CNBC Indonesia, Kamis .
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
UU ASN Akhirnya Disahkan, Nasib Honorer Jadi Isu KrusialAda perluasan skema dan mekanisme kerja pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK).
Les mer »
RUU ASN Disahkan, Menpan RB Ungkap Nasib 2,3 Juta HonorerMenpan RB Abdullah Azwar Anas menyebut rencana pemberhentian massal 2,3 juta tenaga honorer pada November 2023, batal usai RUU ASN disahkan.
Les mer »
RUU ASN Resmi Disahkan, Menpan RB: Tak Ada PHK Massal Tenaga HonorerRUU ASN telah resmi disahkan oleh DPR RI, Selasa. Menpan RB Abdullah Azwar Anas mengatakan tidak ada PHK massal terhadap tenaga honorer.
Les mer »
Setelah RUU ASN Disahkan, Honorer Masuk Tahapan Lebih MenegangkanSetelah RUU ASN disahkan menjadi UU, para tenaga honorer masih dihadapkan pada tahapan yang lebih menegangkan.
Les mer »
5 Berita Terpopuler: RUU ASN Disahkan, MenPAN-RB Siapkan PP Insentif Khusus, Honorer Tegang!5 berita terpopuler sepanjang Selasa (3/10) tentang RUU ASN Disahkan, MenPAN-RB menyiapkan PP insentif khusus khusus PNS dan PPPK
Les mer »
UU ASN Disahkan, Ada Opsi Honorer Diangkat Jadi PPPKSalah satu isu krusial dalam RUU ASN ini adalah tersedianya payung hukum untuk penataan tenaga non-ASN (honorer).
Les mer »