Wilda Siti Nurfadhilah resmi pensiun dari timnas voli putri Indonesia. Wilda pamit setelah 13 tahun membela tim Merah Putih.
Wilda Siti Nurfadhilah mengumumkan pensiun dari timnas voli putri Indonesia melalui sebuah unggahan di Instagram pribadinya."Finally, terima kasih Merah Putih, 13 tahun tanpa jeda bersama. Mari berpamit," tulis Wilda, Rabu .Ajang SEA V League 2023 di Vietnam dan Thailand menjadi penampilan terakhir Wilda bersama timnas voli putri Indonesia.Pada seri pertama di Vietnam, Wilda terpilih menjadi Middle Blocker terbaik bersama pemain Thailand, Thatdao Nuekjang.
"Untuk seluruh pengurus dan staf pelatih, terima kasih atas seluruh ilmunya. Semoga timnas bola voli Indonesia bisa lebih dilirik dan menjadi besar di tahun berikutnya," imbuh atlet asal Bandung tersebut.Wilda yang dua musim terakhir membela Bandung BJB Tandamata di Proliga merupakan salah satu pemain berpengalaman di skuad timnas voli putri Indonesia.Halaman Selanjutnya
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Wilda Siti Nurfadhilah dan Agustin Wulandari Pensiun, Tim Voli Putri Indonesia Masih Kesulitan Cari Middle BlockerPebola voli putri Indonesia, Wilda Siti Nurfadhilah, dikabarkan mundur setelah menyelesaikan seri kedua SEA V League 2023 di Chiang Mai, Thailand,
Les mer »
Wilda Umumkan Pamit dari Timnas Voli IndonesiaWilda Siti Nurfadhilah menyampaikan pesan menyentuh saat umumkan pamit dari Timnas Voli Putri Indonesia, Rabu (16/8).
Les mer »
Siti Nurbaya: Penyebab Pencemaran Udara Itu Kendaraan, Bukan PLTU!Siti Nurbaya menyebut penyebab utama pencemaran kualitas udara di Indonesia berasal dari kendaraan bermotor.
Les mer »
Mitra BBC Indonesia - BBC News IndonesiaBerikut mitra BBC Indonesia, baik online, mobile, dan radio.
Les mer »
Layani Pembelajar Indonesia, Coursera Terjemahkan 2.000 Kursus Dalam Bahasa IndonesiaDengan 1,4 juta pembelajar dan 2,2 juta pendaftaran di platform ini, Indonesia menjadi pasar terbesar kedua di Asia Tenggara.
Les mer »