LCR Honda secara resmi mengumumkan perekrutan Johann Zarco untuk menghadapi MotoGP 2024.
Hal itu terbukti dengan keberhasilan Zarco duduk di posisi kelima klasemen sementara MotoGP 2023.
Salah satu alasan yang membuat Zarco memutuskan meninggalkan Ducati adalah ketidakpastian di tim tersebut. Zarco disebut hanya mendapat sodoran tawaran kontrak dengan durasi setahun. "Saya harus memikirkan hal ini selama beberapa pekan. Walaupun meraih hasil bagus dalam tiga tahun dengan tim Pramac, sulit untuk kembali melakukan penandatangan perpanjangan kontrak kembali," katanya dilansir dari Crash.
"Ada banyak sosok kompetitif di Ducati, ada banyak sosok anak muda, jadi terlihat sulit untuk mendapat tanda tangan perpanjangan kontrak dan bahkan saya pun tak yakin apakah bakal kembali bersama Pramac atau tim lainnya di Ducati."
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Johann Zarco Resmi Hengkang dari Pramac Racing di MotoGP 2024, Menuju LCR HondaJohann Zarco resmi diumumkan bakal meninggalkan Prima Pramac Racing di MotoGP 2024.
Les mer »
Alasan Johann Zarco Memilih Pindah ke LCR Honda Musim DepanTak lama setelah MotoGP Austria hari Minggu (20/8) selesai, Zarco secara resmi mengonfirmasi akan meninggalkan Pramac Ducati
Les mer »
Johann Zarco Mantap Tinggalkan Ducati demi LCR Honda, Alex Marquez Haturkan Semangat SindiranJohann Zarco resmi pindah ke LCR Honda dan akan tinggalkan Prima Pramac Ducati akhir musim MotoGP 2023, Alex Marquez sudah beri peringatan
Les mer »
Johann Zarco Senang Gabung LCR Honda: Sudah 33 Tahun Tapi Dapat Kontrak 2 MusimJohann Zarco membeberkan alasan memilih hengkang dari Prima Pramac Racing demi pindah ke LCR Honda Castrol di MotoGP 2024.
Les mer »
Alasan Zarco Berani Lepas Ducati dan Gabung LCR HondaJohann Zarco membuat keputusan mengejutkan dengan bergabung ke LCR Honda. Ia yakin Honda bisa bangkit di musim mendatang.
Les mer »
Marc Marquez: Selamat Datang di Honda, Johann Zarco! Siap Kerja?Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, menyambut hangat kedatangan Johann Zarco di LCR Honda Castrol pada MotoGP 2024.
Les mer »