Zelenskyy meminta agar ada keputusan yang jelas terkait masa depan Ukraina di NATO
Ukraina secara resmi mengajukan permohonan keanggotaan jalur cepat NATO pada September lalu menyusul aneksasi Rusia atas empat wilayah Ukraina.
"Keraguan harus dihilangkan. Keputusan positif untuk Ukraina akan menjadi keputusan positif untuk semua orang," kata Zelenskyy.Menurut dia, setiap negara Eropa yang berbatasan dengan Rusia harus menjadi anggota penuh Uni Eropa dan NATO jika tidak ingin Rusia mencaplok negara-negara itu.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
NATO Desak Turki Setujui Keanggotaan Swedia dan Siapkan Rencana Keamanan Ukraina Menjelang KTT NATONATO hari Kamis, (1/6/2023) meningkatkan tekanan terhadap Turki untuk menghapus keberatan terhadap keanggotaan Swedia menjelang KTT NATO bulan depan.
Les mer »
Sekjen NATO Kutuk Peluncuran Satelit Militer Korut |Republika OnlineSekjen NATO minta Korut menghentikan tindakan provokatif
Les mer »
Macron Sebut Ukraina Pantas Berada di NATO, Hanya Tidak Saat IniPresiden Prancis Emmanuel Macron menyebut Ukraina pantas berada di NATO. Dia memberi dukungan kepada negara itu untuk bergabung dengan NATO.
Les mer »
Zelensky Rayu NATO Terima Ukraina jadi AnggotaPresiden Ukraina Volodymyr Zelensky meminta negaranya diizinkan masuk keanggotaan NATO dan Uni Eropa (UE).
Les mer »
Stoltenberg: Pintu NATO Terbuka untuk UkrainaSekjen NATO Jens Stoltenberg mengatakan Kamis (1/6) di Oslo bahwa “pintu NATO terbuka” bagi Ukraina untuk bergabung dengan aliansi tersebut, dan Rusia tidak memiliki “hak veto terhadap perluasan NATO.” Sekretaris Jenderal NATO itu mengatakan, “Selama beberapa bulan terakhir, sekutu dan mitra...
Les mer »
NATO dan AS Masih Ingin Ukraina BergabungNATO masih menginginkan Ukraina bergabung dengan aliansi militer ini. Sampai hal itu terwujud, anggota-anggota NATO akan memenuhi kebutuhan pertahanan dan keamanan Ukraina. Internasional AdadiKompas
Les mer »