BBIB Singosari memasok sampai 60 persen kebutuhan semen beku dalam program Sikomandan. Semen bekunya bahkan sudah diekspor ke sejumlah negara. Nusantara AdadiKompas Kompas58
Sapi pejantan lokal berjenis Sapi Aceh tengah merumput di Balai Inseminasi Buatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, Rabu . Fasilitas milik Kementerian Pertanian ini tidak hanya berperan dalam produksi sperma beku sapi impor atau eksotis, tetapi juga sapi lokal dengan tujuan untuk melestarikannya.
”Ayo, biar cepat beres,” teriak Asep Suparman , meminta seekor sapi limosin jantan segera mengawini betina di hadapannya.Petugas mengeluarkan sapi pejantan lokal berjenis Sapi Pasundan di Balai Inseminasi Buatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, Rabu . Sapi berbobot 700 kilogram lebih ini berumur 10 tahun.
Sebagian besar sapi pejantan yang tengah diambil semennya hari itu berjenis limosin. Ras sapi yang berasal dari Perancis ini sangat diminati. Tubuhnya kokoh, besar. Bobot bisa lebih dari 1 ton. Dari 253 ekor pejantan di BIB Lembang, 78 ekor merupakan sapi limosin. Sapi simental dari Swiss menjadi yang terbanyak dengan jumlah hingga 86 ekor.
Permintaan tinggi ini tampak dari penyediaan semen beku oleh BIB Lembang dalam Program Sapi Kerbau Komoditas Andalan Negeri .Dalam Sikomandan tahap I, 7 Februari-6 April 2023, alokasi semen beku dari BIB Lembang mencapai 657.065 dosis untuk 15 provinsi. Dari jumlah tersebut, kebutuhan semen beku dari jenis sapi simental mencapai 182.403 dosis dan sapi limosin sebanyak 172.596 dosis. Jumlah ini jauh lebih banyak dibandingkan dengan jenis lainnya, bahkan permintaan semen sapi pejantan lokal.
Sifat unggul yang dimaksud antara lain anakan sapi memiliki tubuh lebih bagus, mulai dari berat badan, daya tahan, hingga produktivitas susu yang lebih tinggi. BBIB Singosari memiliki 14 jenis bangsa sapi dan empat jenis kambing.Balai Benih dan Inseminasi Buatan di Desa Toyomarto, Kecamatan Singosari, Kabupaten Malang, Jawa Timur, saat diabadikan, Jumat . Tahun 2023 ini, BBIB Singosari memproduksi 3,325 juta dosis semen beku untuk memenuhi kebutuhan peternak di Tanah Air.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Kerangka Tim Sudah Disiapkan, Semen Padang FC Makin Mantap Menghadapi Liga 2Kerangka Tim Sudah Disiapkan, Semen Padang FC Makin Mantap Menghadapi Liga 2 SemenPadangFC
Les mer »
Kemenhub Kebut Pembangunan Fasilitas Pendukung KA Pengumpan Kereta CepatPembangunan flyover dan jembatan penyeberangan orang di daerah Ciroyom dan Cimahi, Jawa Barat menjadi salah satu fasilitas pendukung kereta pengumpan KCJB.
Les mer »
Diam-diam, Manchester United Kebut Transfer Pemain Timnas Prancis Ini - Bola.netKlub Premier League, Manchester United dilaporkan masih tertarik merekrut Adrien Rabiot.
Les mer »
Alphard Ngebut Picu Kecelakaan Beruntun di Tol Jombang, 8 Orang LukaAksi mobil Alphard yang kebut-kebutan di Tol Jombang memicu kecelakaan. 8 Orang mengalami luka dalam kejadian ini.
Les mer »
Inseminasi Buatan, Teknologi Meningkatkan Kualitas Sapi NasionalBBIB Singosari memasok sampai 60 persen kebutuhan semen beku dalam program Sikomandan. Semen bekunya bahkan sudah diekspor ke sejumlah negara. Nusantara AdadiKompas Kompas58
Les mer »