Wamenkeu Suahasil Nazara menjelaskan kronologi pencegahan ekspor emas batangan Kantor Pelayanan Utama Bea dan Cukai (KPU BC) Soekarno-Hatta. Simak di sini.
Liputan6.com, Jakarta Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara buka suara soal adanya transaksi janggal berupa manipulasi keterangan soal impor emas batangan di Direktorat Jenderal Bea Cukai Kemenkeu yang nilainya mencapai Rp 189 triliun.
Pada Januari 2016, pegawai Bea Cukai memang melakukan pencegahan ekspor logam mulia berupa perhiasan. Ternyata setelah diselidiki bukan ekspor perhiasan melainkan ingot emas atau emas batangan. Selanjutnya, pada 2019 dilakukan penelitian dan pemeriksaan kembali atas permintaan terlapor. Akhirnya Bea Cukai kalah lagi, sehingga dianggap tidak terbukti tindak pidana kepabeanan dalam peninjauan terakhir.
"Ini ditindaklanjuti melalui beberapa macam rapat sampai dengan bulan Agustus 2020 di satu rapat itu dikatakan bahwa kalau modusnya kasus 2016-2019 kita sudah dikalahkan oleh pengadilan, tindak pidana kepabeanan itu dikalahkan oleh pengadilan, modusnya sama," ujar Suahasil.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Mahfud MD Bongkar Dugaan Pencucian Uang Rp 189 Triliun di Bea Cukai, Modus Impor Emas BatanganMenteri Koordinator bidang Politik Hukum dan Keamanan (Polhukam) Mahfud MD mengungkap dugaan transaksi mencurigakan di Kementerian Keuangan dengan nilai total Rp 349 triliun. Sebagian diantaranya diduga tindak pidana pencucian uang (TPPU) berupa manipulasi keterangan soal impor emas batangan di Direktorat Jenderal Bea dan Cukai Kemenkeu.
Les mer »
Ungkap Kronologi Laporan Transaksi Janggal Rp 189 T Bea Cukai, Mahfud Senggol Heru PambudiMahfud Md menegaskan transaksi janggal bea dan cukai Rp 189 triliun sudah diserahkan ke Kementerian Keuangan sejak 2017. Begini kronologinya.
Les mer »
Bea Cukai Musnahkan BKC Ilegal di Wilayah Jabar, Nilainya Fantastis!Bea Cukai mengelar pemusnahan barang kena cukai ilegal hasil penindakan di wilayah Jabar, nilainya fantastis
Les mer »
Mahfud Md Beberkan Asal Muasal Transaksi Janggal Rp 189 T di KemenkeuMenko Polhukam Mahfud Md, mengungkap bahwa transaksi aneh Rp 189 triliun bukan soal penjualan emas batangan, tetapi penyelundupan impor emas batangan.
Les mer »
Soal Transaksi Emas Batangan Rp 189 Triliun, Mahfud MD: Tidak Sampai ke Sri MulyaniMenko Polhukam Mahfud MD mengungkapkan, transaksi emas Rp 189 triliun bukan laporan pajak melainkan Bea dan Cukai dan tidak sampai ke tangan Sri Mulyani.
Les mer »
Kepala PPATK Beberkan Transaksi Janggal Rp 189 Triliun di KemenkeuSaat rapat dengan Komisi III DPR, Kepala PPATK Ivan Yustiavandana membeberkan kasus transaksi janggal Rp 189 triliun di Kemenkeu.
Les mer »